skip to main |
skip to sidebar
Cekungan Banggai merupakan sebuah cekungan yang berumur sekitar Neogen akhir, berada tepat di atas cekungan dasar yang berumur Mesozoik, rift-drift (pemekaran) dan batas sikuen platform yang berumur Neogen yang terletak di kawasan Indonesia bagian timur. Cekungan ini meliputi daerah pantai (onshore) dan daerah lepas pantai (offshore) daerah Sulawesi Bagian Timur dan termasuk bagian dari kompleks collisi pada bagian barat dan platform Banggai Sula yang relatif stabil pada bagian timur. Cekungan Banggai Sula merupakan pembentukan cekungan yang sangat jarang terjadi di dunia.
Banggai Sula Microcontinent merupakan bagian dari lempeng benua Australia-New Guinea yang terlepas selama zaman Mesozoik akhir. Hal ini didukung dengan adanya kesamaan dalam stratigrafi Pra-Cretaceous berada diatas basement (batuan dasar) Paleozoic granitic dan metamorphic. Selama periode Miosen hingga Pliosen, microcontinent bertubrukan dengan lempeng Asiatic yang kemudian menghasilkan obduction ke arah timur dari ophiolite di Timurlaut Sulawesi.
untuk bacaan selengkapnya, silahkan download di sini
0 komentar:
Posting Komentar
Jangan Lupa Komentarnya Ya..
apa aja deh, buat blog saya lebih baik lagi..
kalau sahabat merasa tulisan ini akan bermanfaat bagi sahabat yang lainnya, silahkan dishare...
Makasih ya atas kunjungannya, Jazakallahu Khair..